Pendaftaran UM Pascasarjana dan Tes PAPS (TPA) dan TOEFL-Like

Sistem pendaftaran online UM Pascasarjana akan dibuka mulai tanggal 27 Desember 2010 khusus untuk calon pendaftar BPPS dan tanggal 1 Maret 2010 untuk calon pendaftar umum (jadwal lengkap UM Pascasarjana dapat dilihat di www.um.ugm.ac.id)
Direktorat Administrasi Akademik (DAA) akan memfasilitasi pelaksanaan tes PAPS (TPA) dan TOEFL-Like pada tanggal 28 Desember 2010 bagi calon mahasiswa peserta UM Pascasarjana Gelombang I-IV yang belum lolos salah satu prasyarat.
Sedangkan bagi mahasiswa yang belum memenuhi persyaratan PAPS (TPA) dan TOEFL-Like, DAA akan memfasilitasi pelaksanaan tes tersebut di Direktorat Administrasi Akademik, Jl. Pancasila, Bulaksumur, setiap hari Rabu Minggu II dan IV setiap bulannya mulai 12 Januari 2011.